Senin, 08 November 2010

kata-kata bijak

1.      Katakanlah secara diam-diam kepada diri anda, "Saya ditakdirkan untuk dapat menanggulangi setiap keadaan. Andrew Carnegie *
2.      Manusia memerlukan nilai-nilai tertentu dengan senantiasa bertindak secara tertentu pula. Aristoteles
3.      Apabila kita mencintai hidup kita ini, maka hidup ini akan balik mencintai kita pula. Arthur Rubinstein
4.      A man can do what he wants, but not want what he wants Arthur Schoperhauer
5.      Setiap orang dapat mencapai sukses dalam hal apa saja, asal ia sangat menyukai pekerjaan yang harus diselesaikannya. Charles Schwab *
6.      Kesempatan yang kecil seringkali merupakan permulaan daripada usaha yang besar. Demostenes
7.      Doa merupakan bentuk energi paling ampuh yang bisa dihasilkan manusia. Dr. Alexis Carrel
8.      Pengusaha yang tidak dapat mengatasi kesedihan hati akan mati muda Dr. Alexis Carrel
9.      Janganlah berputus asa. Tetapi kalau anda sampai berada dalam keadaan putus asa, berjuanglah terus dalam keadaan putus asa. Edmund Burke *
10.  Kalau kami berhenti melawan kenyataan yang tak mungkin dihindari, kami lalu memiliki energi yang memungkinkan kami bisa hidup lebih aktif dan bergairah. Elsie Mac-Cormick
11.  Hakekat filsafat ialah bahwa manusia hendaknya hidup sedemikian rupa sehingga kebahagiaannya tidak begitu tergantung pada barang-barang jasmani. Epictetus
12.  Hanya ada satu jalan menuju kebahagiaan. Jalan itu tidak adalah membuang rasa sedih akan hal-hal yang di luar jangkauan kemampuan kita. Epictetus
13.  Jangan menggergaji serbuk gergaji. Fred Fuller Shedd
14.  Orang menjadi sedih apabila diwaktu santai ia merisaukan apakah dirinya bahagia atau tidak, Itulah rahasianya. George Bernard Shaw
15.  Mungkin kita tidak bisa rela betul mencintai musuh kita, tapi demi kesehatan dan kebahagiaan kita, sebaiknya mengampuni mereka dan melupakannya. George Rona
16.  Adalah lebih baik kita memiliki harapan dari pada kita berputus asa. Goethe
17.  Jangan kuatir akan hari esok. Gospel
18.  Kebahagiaan tidaklah selalu berupa kesenangan, tapi berupa kemenangan. Harry Emerson Fosdick
19.  Tidak ada yang dapat memberikan kedamaian pada diri anda kecuali anda sendiri Hellen Keller
20.  Manusia itu dilahirkan untuk meraih sukses, bukannya untuk mengalami kegagalan. Henry Thoreau
21.  A large income is the best recipe for happiness I ever heard of Jane Austin
22.  Barang siapa mau menyelamatkan nyawanya, akan kehilangan nyawanya; barang siapa kehilangan nyawanya karena Aku, akan memperolehnya. Jesus Christ
23.  Ketenangan jiwa yang sejati berasal dari kesediaan menerima hal yang paling jelek. Lin Yutang
24.  Ujian dalam hidup kita adalah untuk menempa diri kita, dan bukan untuk membuat kita ambruk Maltbie D. Babcock
25.  Delapan kata yang dapat menentukan nasib anda : "Hidup kita ini dibentuk oleh pikiran kita sendiri. Marcus Aurelius
26.  Jangan lekatkan jiwa anda pada sesuatu benda. Benda itu tidak akan dapat menolong jiwa anda. Marcus Aurelius
27.  Dan rahasia utama menuju sukses ialah percaya pada diri sendiri Marcus Aurelius
28.  Hidup kita dibentuk oleh pikiran kita. Marcus Aurelius
29.  Jiwa kita tercelup dan memperoleh warna sesuai dengan corak cara kita berpikir. Markus Aurelius
30.  Pikiran itulah tempatnya dan disitulah surga dapat dibuat jadi neraka, dan neraka jadi surga. Milton
31.  Perbuatan baik ialah sesuatu yang mendatangkan senyum gembira di wajah orang lain. Mohammad SAW *
32.  Orang tidak akan menderita karena apa yang terjadi, tapi menderita karena pendapatnya sendiri tentang apa yang terjadi. Montaigne
33.  Anda harus bukan hanya tahan dan tabah menerima kenyataan hidup, tapi juga menyukainya. Nietzche
34.  Anda bukan apa yang Anda pikirkan tentang Anda, tetapi: apa yang Anda pikirkan itulah Anda. Norman Vincent Peale
35.  Tak ada sesuatupun dalam hidup manusia ini yang cukup penting untuk dianggap serius Plato
36.  Kita mempunyai empat puluh juta alasan untuk membela kegagalan diri kita, akan tetapi tidak ada sebuahpun yang membenarkannya. Rudyard Kipling
37.  Orang bijaksana tidak pernah duduk meratapi kegagalannya, tapi dengan gembira hati mencari jalan bagaimana memulihkan kembali kerugian yang dideritanya. Shakespeare
38.  Jangan menyalakan api untuk membakar musuh anda sedemikian panas, sehingga anda sendiri hangus karenanya. Shakespeare
39.  Tutuplah gerbang masa lampau dan masa mendatang. Hiduplah dalam jangka waktu terbatas Sir William Jones
40.  Hiduplah dalam jangka waktu terbatas Sir William Osler
41.  Hadapilah dengan tabah apa yang harus terjadi Socrates
42.  Setiap usaha senantiasa mengandung benih di dalamnya untuk dipecahkan. Stanley Arnold
43.  Segala sesuatu, segala kegiatan kita, setiap hari, keberhasilan kita, kebahagiaan kita, hari depan kita, semuanya ditentukan oleh pikiran kita. Thomas Alfa Edison
44.  Apabila kita telah mengerjakan, maka kita akan kagum kelak terhadap diri kita sendiri. Thomas Alfa Edison
45.  Tugas utama pada manusia itu masih tetap saja sama, yakni bagaimana menghapus rasa takut itu dari dalam dirinya Thomas Carlyle
46.  Berdiam diri adalah unsur terbesar untuk membentuk perkara-perkara besar. Thomas Carlyle
47.  Berpikir dan bertindaklah dengan sukacita, sebab dengan demikian anda akan merasa riang dan gembira. Unknown *
48.  Orang yang tidak dapat marah itu tolol, tapi orang yang tidak mau marah itu bijaksana. Unknown
49.  Hadapilah malam, badai dan kelaparan, cemooh, kecelakaan serta penolakan seperti yang dilakukan oleh hewan dan tumbuhan. Walt Whitman
50.  Penemuan terbesar dikalangan umat manusia ialah bahwa manusia mampu merobah cara hidup dan nasibnya dengan cara merobah sikap dan jalan pikirannya. William James *
51.  Bersedialah menerima apa adanya. Menerima apa yang telah terjadi berarti satu langkah maju dalam mengatasi akibat-akibat kemalangan. William James
52.  Tegang adalah suatu kebiasaan. Bersantai juga suatu kebiasaan. Kebiasaan jelek dapat dihentikan dan kebiasaan baik dapat dibentuk. William James
53.  Kelemahan-kelemahan kita biasanya memberikan pertolongan yang tak terduga-duga. William James
54.  Keyakinan itu mengajarkan kepada kita untuk menciptakan fakta yang tepat. William James
55.kebahagiaan bukan terletak pada banyaknya harta,tapi terletak pada rasa syukur yg besar.Zphonx

Tidak ada komentar:

Posting Komentar